1. Apakah yang kamu ketahui tentang nasyid? Jelaskan! 2. Apa

Berikut ini adalah pertanyaan dari alyap4091 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Apakah yang kamu ketahui tentang nasyid? Jelaskan!2. Apa pembagian dalam latihan lagu tiga suara?
3. Apakah yang dimaksud dengan musik ansambel campuran? 4. Apakah yang dimaksud dengan alat musik harmonis? Berilah contohnya!
5. Sebutkan teknik-teknik bermain gitar!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Nasyid adalah salah satu seni Islam dalam bidang seni suara.Biasanya merupakan nyanyian yang bercorak Islam dan mengandungi kata-kata nasihat, kisah para nabi, memuji Allah, dan yang sejenisnya. Biasanya nasyid dinyanyikan secara acappela dengan hanya diiringi gendang

2. Melodi suara pertama dinyanyikan oleh kelompok perempuan dengan suara tinggi, kelompok kedua oleh kelompok perempuan dengan suara rendah, kelompok ketiga oleh laki-laki

3. Musik ansambel campuran adalah musik ansambel yang pemainnya, memainkan beberapa ragam alat atau instrumen musik yang berbeda-beda.

4. alat musik harmonis merupakan semua alat musik yang bisa memproduksi minimal 3 nada atau lebih secara bersamaan untuk menghasilkan harmoni pada sebuah lagu contohnya Recorder, Piano, Gitar. Biola, Cello (Violoncello), Pianika, Viola. Harmonika.

5. -Duduklah di kursi dengan nyaman. Tegakkan punggung dan bahumu.

-Dekatkan badan gitar ke perut dan dadamu. ...

-Tahan badan gitar dengan bantuan kaki kananmu. ...

-Cobalah terus posisi memegang gitar ini setiap 5 menit sekali untuk membiasakan dan menyeimbangkan diri.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nareswaridina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22