Alasan nilai estetika menjadi nilai yang paling sering muncul dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari annisawijayanto857 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Alasan nilai estetika menjadi nilai yang paling sering muncul dalam apresiasi seni budaya adalah…

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Karena nilai estetika ini akan menjadi nilai utama yang unik dalam setiap budayanya. Seperti yang kita ketahui, budaya dari setiap daerah itu berbeda. Mulai dari cara berbicara, cara berpakaian, tingkah laku, dan lain-lain. Maka akan menjadi ciri khas tersendiri untuk penilaiannya

semoga membantu yaa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Aleisteraquire dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Jul 22