Air adalah sumber kehidupan bagi seluruh makhluk hidup di muka

Berikut ini adalah pertanyaan dari ririnarinda364 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Air adalah sumber kehidupan bagi seluruh makhluk hidup di muka bumi ini . Sering kita mendengar bumi di sebut dengan planet biru,karena air menutupi 3/4 permukaan bumi. Namun tidak jarang pula kita mengalami kesulitan mendapatkan air bersih,terutama saat musim kemarau. Ironis memang,namun itu kenyataannya yang sering kita jumpai. Oleh karena itu,kita harus selalu optimis. Sekalipun air sumur atau sumber air lainnya yang kita miliki keruh,kotor ataupun berbau. Selama kuantitasnya yang masih banyak Dan kita masih dapat berupaya merubah atau menjernihkan air keruh atau kotor tersebut menjadi air bersih dan lebih layak lagi. Dari wacana di atas.1. Berikan pendapat kalian apa penyebab air bisa menjadi kotor dan keruh!

2. Dan berikan tanggapan kalian, solusi apa Yang harus dilakukan agar air itu dapat kembali jernih dan bersih lagi dan tidak tercemar lagi!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. hal itu disebabkan oleh manusia yg suka membuang  Limbah industri  seperti bahan kimia baik cair ataupun padatan, sisa-sisa bahan bakar, tumpahan minyak dan oli, kebocoran pipa-pipa minyak tanah yang ditimbun dalam tanah sehingga air murni yg bersih di dalam tanah menjadi keruh dan kotor bahkan tidak layak untuk diminum

2. Tidak smbarangan membuang bahan2 kimia, tidak menimbun pipa2 minyak tanah, dan menjaga kelestarian alam dengan menanam pohon ( Reiboisasi)

Penjelasan:

Ini jawabannya ya, Jadikan yg terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Skylark62 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 May 22