Berikut ini adalah pertanyaan dari dzakyf6926 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pakaian adat Lampung Saibatin dan Pepadun adalah nama-nama pakaian adat dari daerah Lampung. Pakaian adat ini digunakan untuk pernikahan dan tari. Pakaian adat Lampung Saibatin dan Pepadun terbuat dari kain tapis yang merupakan kain tenun tradisional Lampung
Masyarakat Lampung melestarikan pakaian adat ini dengan
- Selalu menjaga ciri khas dari pakaian adat Lampung Saibatin dan Pepadun dengan menggenakannya pada upacara pernikahan dan tari.
- Mensosialisasikannya sejak dini melalui sekolah-sekolah.
- Pemerintah Lampung mengeluarkan Peratura Daerah Nomor 2 Tahun 2008 tentang Pemeliharaan Kebudayaan Lampung.
Pembahasan
Pakaian adat Lampung Saibatin dan Pepadun adalah pakaian adat dari Provinsi Lampung yang dibuat dari kain tenun tapis yang digunakan untuk upacara pernikahan dan tari.
Ada perbedaan pada pakaian adat Lampung Saibatin dan Pepadun, yaitu
- Pakaian adat Lampung Saibatin dikenakan oleh masyarakat Lampung daerah pesisir (saibatin = pesisir). Pakaian adat Lampung Pepadun dikenakan oleh masyarakat pedalaman atau daerah tinggi Lampung.
- Pakaian adat Lampung Saibatin berwarna putih, sedangkan pakaian adat Lampung Pepadun berwarna merah.
- Siger atau mahkota emas yang dikenakan oleh pengantin wanita pada pakaian adat Lampung Saibatin berjumlah sembilan ruji, sedangkan pada pakaian adat Lampung Pepadun berjumlah tujuh ruji.
Pelajari lebih lanjut
Keunikan pakaian adat Lampung, dapat dilihat di: yomemimo.com/tugas/21729704
--------------------------------
Detil jawaban
Kelas: IV
Mapel: PPKn
Bab: Indahnya Keragaman di Negeriku (Tema 7)
Kode: 4.9.7
Kata kunci: pakaian adat Lampung, masyarakat Lampung melestarikan pakaian adat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gumantinr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 23 May 19