3. Ika, Dewi, Anita, dan Monika merupakan satu kelompok belajar

Berikut ini adalah pertanyaan dari ZenaOlin pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

3. Ika, Dewi, Anita, dan Monika merupakan satu kelompok belajar di kelasnya. Mereka sangat rajin sekali dalam belajar. Saat pelajaran seni budaya, oleh gurunya mereka disuruh praktik membuat sebuah karya sulaman ragam hias Nusantara. Maka alat yang harus mereka gunakan dalam proses menyulam sebagai berikut kecualiA. mesin jahit
B. jarum sulam
C. benang
D. pemindangan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. mesin jahit

Penjelasan:

Mesin jahit bukan alat yang harus mereka gunakan dalam proses menyulam ragam hias Nusantara. Mesin jahit biasanya digunakan untuk menjahit kain.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andhikahanif dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Aug 23