sirkulasi udara seorang penyanyi ketika bernyanyi dipengaruhi oleh​

Berikut ini adalah pertanyaan dari diannisajbi22 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sirkulasi udara seorang penyanyi ketika bernyanyi dipengaruhi oleh​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Salah satu hal yang sangat penting ketika bernyanyi adalah memastikan sirkulasi udara di dalam tubuh terjadi secara lancar. Halyangmempengaruhi sirkulasi udara penyanyiketikabernyanyiadalahsikap tubuh.

Pembahasan

Sikap tubuh adalah salah satu hal yang bisa mempengaruhi kualitas dari seorang penyanyi ketika bernyanyi. Sikap tubuh yang paling ideal untuk digunakan penyanyi ketika bernyanyi adalah sikap tubuh yang tegak dan tegap dengan bahu sedikit ditarik ke belakang. Sikap tubuh yang tegap ini akan membantu sirkulasi udara ketika penyanyi menarik dan mengeluarkan napas. Dengan sirkulasi udara yang baik, penyanyi bisa mempertahankan tenaganya ketika mengeluarkan suara.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian teknik vokal dalam seni musik yomemimo.com/tugas/11792663

#BelajarBersamaBrainly #SPJ9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Nov 22