Jelaskan karakteristik bahan plastik yang di manfaatkan dalam kerajinan tersebut​

Berikut ini adalah pertanyaan dari budisantoso1941 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan karakteristik bahan plastik yang di manfaatkan dalam kerajinan tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Plastik dikenal sebagai material polimer yang memiliki sifat ringan, daya tahannya baik, sangat murah, tidak cepat rusak, dan tahan terhadap bakteri dan jamur.

Penjelasan:

plastik banyak digunakan untuk membungkus produk kerajinan karena memiliki sifat kaku, transparan, penahan yang baik terhadap oksigen dan cahaya, sekaligus titik leburnya rendah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aninaplenok dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 01 May 23