Carilah dan Jelaskan masing - masing 1 tokoh seni tari

Berikut ini adalah pertanyaan dari siraaaaiiii pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Carilah dan Jelaskan masing - masing 1 tokoh seni tari tradisional yang berasal dari Sumatera Utara!Kalo Boleh Di Buat 2 Tokoh Ya Kak/Bang.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Tari Moyo

2. Tari Tor - Tor

Penjelasan:

1. Tari Moyo

Tari Moyo adalah tari tradisional asal Nias yang banyak ditampilkan di berbagai acara perayaan maupun festival budaya.

Tari ini merupakan salah satu jenis tarian hiburan yang juga biasa ditampilkan untuk memperkenalkan kebudayaan. Karena tarian ini memiliki kekhasan dengan gerakan berpadu dengan busana tradisional yang penuh makna.

2. Tari Tor - Tor Mangelek

Tari Tor-Tor Mangelek adalah tari yang berasal dari daerah Simalungun atau suku Batak Simalungun. Tari tradisional ini biasanya dipentaskan saat acara pernikahan.

Tari ini menggunakan bahasa tradisional dalam lagu iringan serta busana tradisional yang dikenal dengan bulang, sebagai penutup kepala perempuan. Sedangkan, penutup kepala pria disebut gotong.

maaf ya kak kalau salah, hanya bisa bantu ini

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh silvia067 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Aug 23