Berikut ini adalah pertanyaan dari sitiawaliaputri pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Intonasi
Intonasi yaitu tinggi rendahnya suatu nada pada kalimat yang memberikan penekanan dalam kata-kata tertentu di suatu kalimat.
2.Artikukasi
Teknik Artikulasi ini adalah cara pengucapan kata-kata dalam bernyanyi agar pesan yang terdapat di dalam lagu dapat di mengerti dan dipahami oleh para pendengar
3.Resonansi
Resonansi pada saat bernyanyi adalah suatu gejala yang dimana bunyi yang dikembalikan dari suatu ruangan, mirip seperti gema yang timbul karena pantulan suara yang berasal dari ruangan yang berdinding keras.
4.Pernafasan
pola teknik vocal pernafasan
Pernafasan ini juga merupakan salah satu teknik vokal yang paling penting dan harus di latih terus menerus, tidak bisa hanya sekali latihan sudah, itu salah.
Sebab, seorang penyanyi pasti akan membutuhkan udara yang keluar masuk ke dalam paru-paru.
5.Pembawaan
Foto pembawaan saat bernyanyi yang baik
Untuk teknik yang terakhir ini adalah salah satu teknik yang wajib dimiliki oleh penyanyi apalagi saat melakukan pertunjukan musik.
Seseorang yang bahkan sudah ahli dalam bernyanyi, namun tidak bisa membawakan lagu dengan baik, pasti hasilnya tidak maksimal dan kurang menarik untuk di minati
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh luhhan942 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 23 May 22