ciri-ciri sapi, manfaat sapi,dan pengertian sapi

Berikut ini adalah pertanyaan dari mardiwiyanata pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ciri-ciri sapi,
manfaat sapi,dan
pengertian sapi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kode Soal   : 7.4.2
Kelas           : VII (1 SMP)

Pelajaran     : Biologi
Kategori      : Ciri Ciri Makhluk Hidup
Kata Kunci  : Sapi, Mamalia, Tugas Biologi



PENGERTIAN SAPI

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, SAPI diartikan sebagai binatang pemamah biak, memiliki tanduk dengan kuku genap dan kaki empat. Tubuh sapi besar dan dipiara manusia dengan tujuan diambil daging juga susunya. KBBI menyamakan sapi dengan lembu.

CIRI CIRI SAPI

Dari pengertian Sapi di atas, kita sudah bisa merinci ciri ciri hewan Sapi, antara lain sebagai berikut:

❖  Sapi memiliki kelenjar susu oleh sebab itu ia digolongkan sebagai mamalia.
❖  Sapi hanya memakan tumbuhan oleh sebab itu digolongkan hewan herbivora.
❖  Sapi memiliki 4 kaki, badannya memanjang dengan leher pendek. Badan ini dipenuhi rambut halus.
❖  Sapi datang dalam beragam warna dari abu-abu, coklat muda, coklat pekat, hitam dan bahkan ada yang bercorak seperti hitam putih.
❖  Sapi memiliki ekor dengan ujung bawah yang berambut.
❖  Sebagian sapi mempunyai tanduk dan sebagian lainnya tidak.

Dan lain lain.

MANFAAT SAPI

Sapi memiliki ragam manfaat, antara lain:

● Daging sapi dimanfaatkan untuk dikonsumsi.
● Susu sapi dimanfaatkan untuk konsumsi.
● Kulit sapi dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan benda tertentu.
● Kotoran sapi dimanfaatkan sebagai pupuk dan sumber energi alternatif.

Dan lain lain.

Untuk lebih memahami materi ini, silahkan simak penjelasan pada tautan berikut:

Pengertian Mamalia yomemimo.com/tugas/6745661
Pengertian Herbivora yomemimo.com/tugas/3074528
Kode Soal   : 7.4.2Kelas           : VII (1 SMP)
Pelajaran     : BiologiKategori      : Ciri Ciri Makhluk HidupKata Kunci  : Sapi, Mamalia, Tugas BiologiPENGERTIAN SAPIDalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, SAPI diartikan sebagai binatang pemamah biak, memiliki tanduk dengan kuku genap dan kaki empat. Tubuh sapi besar dan dipiara manusia dengan tujuan diambil daging juga susunya. KBBI menyamakan sapi dengan lembu.CIRI CIRI SAPIDari pengertian Sapi di atas, kita sudah bisa merinci ciri ciri hewan Sapi, antara lain sebagai berikut:❖  Sapi memiliki kelenjar susu oleh sebab itu ia digolongkan sebagai mamalia.❖  Sapi hanya memakan tumbuhan oleh sebab itu digolongkan hewan herbivora.❖  Sapi memiliki 4 kaki, badannya memanjang dengan leher pendek. Badan ini dipenuhi rambut halus.❖  Sapi datang dalam beragam warna dari abu-abu, coklat muda, coklat pekat, hitam dan bahkan ada yang bercorak seperti hitam putih.❖  Sapi memiliki ekor dengan ujung bawah yang berambut.❖  Sebagian sapi mempunyai tanduk dan sebagian lainnya tidak.Dan lain lain.MANFAAT SAPISapi memiliki ragam manfaat, antara lain:● Daging sapi dimanfaatkan untuk dikonsumsi.● Susu sapi dimanfaatkan untuk konsumsi.● Kulit sapi dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan benda tertentu.● Kotoran sapi dimanfaatkan sebagai pupuk dan sumber energi alternatif.Dan lain lain.Untuk lebih memahami materi ini, silahkan simak penjelasan pada tautan berikut:Pengertian Mamalia brainly.co.id/tugas/6745661Pengertian Herbivora brainly.co.id/tugas/3074528

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 Dec 14