Sebutkan bagian-bagian dari rekorder beserta fungsi nya.

Berikut ini adalah pertanyaan dari imajibelle3242 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan bagian-bagian dari rekorder beserta fungsi nya.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Rekorder merupakan salah satu jenis alat music modern yang menggunakan peralatan yang rumit dengan bentuk yang mirip computer dengan banyak tombol atau tuts seperti pada piano atau organ. Alat music ini merupakan alat music yang masuk ke dalam jenis aerophone atau alat tiup yang menghasilkan suara yang terbuat dari kayu.

Berikut ini adalah bagian-bagian dari music rekorder

Kepala yang mana terdapat lubang untuk meniup atau mouthpiece dan lubang suara

Bagian badan atau body yang memiliki tujuh buah lubang

Bagian kaki atau foot yang terdiri dari lubang oktaf di bagian bawahnya

Cara memainkan alat music recorder ini adalah dengan meniup dengan mulut namun menggunakan Teknik tertentu untuk mendapatkan nada-nada eksklusif seperti cara meletakkan tangnan dan posisi tubuh dengan benar, serta menempatkan posisi jari-jemari tangan dengan tepat juga.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurulklt93 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 Jan 23