manfaat musik sebagai sarana hiburan dan pendidikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari parid63haf pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Manfaat musik sebagai sarana hiburan dan pendidikan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sarana hiburan = Dalam fungsinya yang menghibur, musik dapat mendatangkan perasaan bahagia dan nyaman kepada orang yang mendengarkannya

sarana pendidikan = Musik dapat berperan dalam menumbuhkan kecerdasan dan meningkatkan memori anak, hal ini karena saat mendegarkan musik, sel-sel otak anak lebih aktif bekerja. Memainkan alat musik dapat melatih kemampuan motorik dan sensitivita telingan untuk mengembangkan koordinasi antara berbagai macam indra.

Penjelasan:

maaf jika ada kesalahan ^ ^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kokomihanaki dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jun 23