Berikut ini adalah pertanyaan dari yusupmrmaulana pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
mungkin seharusnya ini di jawab oleh yang bertanya langsung karena pertanyaannya emang ditujukan untuk yang ditanyakan, tapi disini saya akan mengutip tentang alat musik yang terbuat dari barang bekas.
Penjelasan:
Ada sekitar 5 barang bekas yang bisa di gunakan untuk menjadi alat musik,
adalah sebagai berikut
1.Mini drum kaleng Dimainkan dengan cara di tepuk seperti halnya kendang dan kolintang
2. Tamborin Tamborin merupakan alat musik perkusi yang dimainkan dengan cara dipukul dan digoyangkan. Ketika digoyangkan, tamborin menghasilkan suara gemerincing
3. Marakas Dimainkan dengan cara di goyangkan.
4. "Instrumen" sedotan Dimainkan Dengan cara ditiup seperti harmonika
5. Kastanyet Alat musik yang dimainkan dengan ibu jari. Kastanyet ini umumnya digunakan untuk mengiringi tarian yang berasal dari Spanyol.
Sekian.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ghazanfaratharmaulan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 17 May 23