Perbandingan sisi yg sama antara 1 sisi dengan sisi lainnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari nitaa5487 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perbandingan sisi yg sama antara 1 sisi dengan sisi lainnya di namakan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perbandingan sisi yg sama antara 1 sisi dengan sisi lainnya di namakan kesebangunan. Dalam hal ini, ukuran yang digunakan bisa sama ataupun lebih kecil dan lebih besar namun dalam rasio yang tetap.

Pembahasan:

Kesebangunan bangun datar digunakan untuk membandingkan dua buah bangun datar (atau lebih) dengan bentuk yang sama. Dua buah bangun datar dapat dikatakan sebangun apabila panjang setiap sisi pada kedua bangun datar tersebut memiliki nilai perbandingan yang sama.

Tidak perlu ukurannya sama, tetapi sisi-sisi yang bersesuaian sebanding (proportional) dan sudut-sudut yang bersesuaian sama besar. Perubahan bangun satu menjadi bangun lain yang sebangun melibatkan perbesaran atau pengecilan.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang segitiga siku-siku pada yomemimo.com/tugas/12757964

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 21 May 23