Dila membuat sebuah karya3 dimensi dengan cara memotong motong kain

Berikut ini adalah pertanyaan dari hmuhammad1060 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dila membuat sebuah karya3 dimensi dengan cara memotong motong kain dengan berbagai bentuk dan menggabungkannya dengan menjahitnya pada bagian tepi kemudian menempelkannya pada kain yang lebih besar. teknik apakah yang digunakan dila dalam membuat karya 3 dimensi ?jelaskan alasanmu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Teknik Aplikasi atau Teknik Menjahit tusuk Feston

Penjelasan:

Teknik aplikasi adalah teknik karya hias dalam seni menjahit. Teknik ini diterapkan dengan menempelkan beragam guntingan kain yang dihias menyerupai binatang, bunga, dan bentuk lainnya, lalu ditempelkan lagi ke kain lain.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adrkm24 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 May 22