alat apa sajakah yang digunakan untuk sablon dan printing?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari indahpaskah454 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Alat apa sajakah yang digunakan untuk sablon dan printing?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Alat dan bahan sablon Alat yang diperlukan untuk sablon: Meja Screen (kain kasa berbingkai kayu atau alumunium) Alat penyaput screen yang terbuat dari karet dan digunakan untuk menyablon adalah Rakel. Biasanya berbentuk panjang serta terbuat dari alumunium, kayu, atau karet. Busa kecil Kaca seukuran screen Tempat zat warna atau emulsi (mangkok, botol, maupun gelas ukur) Hair dryer (pengering cat) Sendok (mencampur dan mengambil cat juga cairan emulsi) Air (mencuci screen) Bahan yang diperlukan untuk sablon: Emulsi (obat afdruk) Lakban Cat warna Kain atau media yang akan disablon Larutan pengencer (solvent)

Penjelasan:

like,kasih rating terbaik,jadikan jawaban tercerdas dan follow yaa makasihh

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ALIFRV55 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jun 23