1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan patung & media seni

Berikut ini adalah pertanyaan dari wildan200856 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan patung & media seni patung!2. Sebutkan 3 jenis patung & keterangannya secara singkat!
3. Sebutkan 3 corak karya seni patung beserta tokohnya pada masing² corak!
4. Sebutkan 3 jenis bahan untuk pembuatan patung beserta masing² contohnya!
5. Sebutkan 6 tehnik pembuatan patung & bahan yang cocok dengan tehnik pembuatan patung tersebut!


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.Patung adalah benda tiga dimensi karya manusia yang diakui secara khusus sebagai suatu karya seni. Orang yang menciptakan patung disebut pematung.

Media seni patung merupakan penguasaan alat dan bahan yang digunakan dalam kegiatan pembuatan patung yang dapat menentukan hasil dari proses kita lakukan.

2.Patung Religi

  • Patung religi merupakab patung yang mempunyai unsur dan makna religus.

Patung Arsitektur

  • Patung arsitektur adalah jenis-jenis patung yang ketiga.

Patung dekorasi

  • Patung dekorasi adalah sebuah patung yg di buat utk keperluan pesta atau semacamnya.

3.Corak imitatif

  • -tokoh corak imitatif antara lain Hendra, Trubus, Saptoto, dan Edy Sunarso.

Corak deformatif

  • Tokoh-tokoh corak deformatif
  • misalnya But Muchtar

Corak nonfiguratif (abstrak)

  • Tokoh-tokoh
  • corak Nonfiguratif misalnya G. Sidharta
  • dan Rita Widagdo.

4.Patung dari Batu

  • patung budha, shiwa, ganesha, arca pentungan.

Patung dari Kayu

  • Patung Kayu Suku Asmat.
  • Patung Kayu Komodo.
  • Patung Kayu Badak Khas Ujung Kulon Banten.

5.Teknik pahat

  • dengan bahan dasar keras seperti kayu, tulang, batu ganit, batu granit dan bahan dasar yang berstruktur keras lainnya dengan cara mengurangi bagian-bagian tertentu pada bahan dasar hingga membentuk patung yang diinginkan.

Teknik butsir

  • bahan yang digunakan untuk membuat patung dengan teknik butsir adalah bahan lunak (tanah liat, bubur kertas, malam butsir, dll). bahan tersebut bersifat plastis (mudah dibentuk sesuai keinginan).

Teknik konstruksi

  • Pada pembuatan patung dengan teknik konstruksi ini, bahan-bahan yang digunakan antara lain adalah pasir, semen, besi, plastisin, kawat, bubur kertas.

Teknik LAS

  • bahan bahan nya adalah batu,Besi atau logam, kaca tanah liat,semen, plastisin, Fiber Resin ,Kayu.

Teknik Cor

  • Bahan bahanya adalah batu,semen, cetakan tatah pahat ,butsir

Teknik Cetak

  • bahan dan alat yang digunakan dalam teknik cetak tripleks, lempengan karet sol, atau papan kayu yang digunakan sbg acuan cetak pisau/ cutter. tinta cetak atau cat poster water - based. rol karet atau gilingan kue. kertas HVS/ kertas gambar. sendok.

MAAF KALAU SALAH

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dhiniindriani432 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jul 21