4. Motif durian pecah pada songket jambi bermakna... A. Kesuburan

Berikut ini adalah pertanyaan dari ridalana04 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

4. Motif durian pecah pada songket jambi bermakna...A. Kesuburan

B. Kekuatan

C. Kedamaian

D. Kemakmuran

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

B. kekuatan

Penjelasan:

Durian Pecah pada songket Jambi memiliki arti

  1. Iman dan Takwa kepada Allah SWT
  2. Penguasaan IPTEK di zaman modern untuk kemajuan

maksudnya adalah kita melaksanakan sesuatu harus didukung iman & takwa kepada Tuhan serta Ilmu pengetahuan yang mumpuni, hal ini termasuk kedalam kekuatan lahiriyah & batiniyah manusia, maka jawaban yang benar yakni B. kekuatan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Sep 22