carilah contoh tari kreasi.​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hitzaxis93 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Carilah contoh tari kreasi.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh tari kreasi sangatlah banyak, antara lain ada :

  1. Tari Nguri dari daerah asal kerajaan Sumbawa.
  2. Tari Kuntulan dari Pemalang, Jawa Tengah.
  3. Tari Merak dari Jawa Barat.
  4. Tari Rara Ngigel dari Yogyakarta.
  5. Tari Kupu-Kupu dari Pulau Dewata yaitu Pulau Bali.
  6. Tari Manipuren dari Jawa Tengah.
  7. Tari Yapong dari Jakarta.
  8. Tari Manuk Rawa dari sendratari Mahabarata.
  9. Tari Garuda Nusantara.
  10. Tari Banjar Kemuning.

Pembahasan

Tari kreasi dapat disebut dengan jenis tari tradisional yang dimodifikasi dan dikembangkan menjadi jenis tari lain. Tari kreasi dibagi menjaid 2 jenis yakni tari modern dan tari kontemporer.  

Sedangakn tari kreasi baru dapat dikatakan dengan pemekaran dari seni tradisional. Gerakkan pada tarian kreasi baru biasanya dipadukan atau dikolaborasikan dengan jenis tarian yang lain. Biasanya pada tarian kreasi baru digunakan untuk ritual upacara keagamaan dan yang lainnya. Jenis tarian kreasi baru dibedakan menjadi dua yakni tari kreasi baru pola non tradisi dan tari kreasi pola tradisi. Tari kreasi baru non tradisi adalah tarian yang sama sekali tidak berpedoman pada seni tarian tradisional.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang Apakah tari kretek termasuk tari kreasi yomemimo.com/tugas/2753213  

2. Materi tentang Tari kreasi disebut juga tari? yomemimo.com/tugas/135122  

3. Materi tentang Yang bukan merupakan tari kreasi yaitu yomemimo.com/tugas/15525032  

-----------------------------

Detil jawaban

Kelas: 12

Mapel: Seni Budaya

Bab: Bab 5 - Menata Gerak Tari Kreasi

Kode: 12.19.5

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhella2108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 Aug 20