pesan yang disampaikan penulis dalam karyanya disebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari Andreandre6139 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pesan yang disampaikan penulis dalam karyanya disebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pesan yang disampaikan oleh penulis lewat karya-karyanya dinamakan AMANAT. Amanat dalam karya bisa tersurat maupun tersirat.

Pembahasan

Amanat merupakan pesan yang hendak disampaikan seorang penulis atau pengarang kepada pembaca dalam karya-karya yang ia hasilkan. Amanat ini idealnya berisi nasihat atau anjuran yang positif, sarat dengan kebaikan dan lain sebagainya. Amanat dalam karya bisa tersaji secara tersirat atau tersurat. Tersurat artinya dituliskan langsung oleh penulis sehingga pembaca tak perlu repot menyimpulkan sendiri. Sementara secara tersirat artinya tidak dituliskan langsung sehingga pembaca diharapkan mampu menyimpulkan sendiri dari unsur-unsur cerita yang ada.

Pelajari Lebih Lanjut

  • Pelajari lebih lanjut tentang materi beberapa contoh amanat dan pesan yang ada dalam beragam cerita pada link berikut yomemimo.com/tugas/292687

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Nov 22