APA SAJA YANG TERMASUK KERAJINAN BAHAN LIMBAH LUNAK, APA

Berikut ini adalah pertanyaan dari amalia3518 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

APA SAJA YANG TERMASUK KERAJINAN BAHAN LIMBAH LUNAK, APA MANFAAT KERAJINAN BAHAN LIMBAH LUNAK BAGI KEHIDUPAN DAN LINGKUNGAN KITA ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kerajinan bahan limbah lunak:

- sapu dari jerami

- sandal dari pelepah pisang

- keranjang dari pelepah pisang

- miniatur dari koran bekas

Manfaat kerajinan bahan limbah lunakbagi kehidupan kita adalahsebagai hiasan, mengandung nilai keindahan, sumber penghasilan karena barang yang kita buat dan kita jual.

Penjelasan:

Kerajinan bahan limbah lunakadalahkerajinan yang berasal dari limbah lunak, yakni produk sisa industri yang bersifat lembut, empuk, dan mudah dibentuk

SEMOGA MEMBANTU ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh farah02823 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Sep 22