Berikut ini adalah pertanyaan dari puspakusumawardani71 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pernapasan dada merupakan pernapasan yang dilakukan dengan bantuan otot antar tulang rusuk atau interkostal. Proses pernapasan tersebut berperan sebagai pemicu kontraksi dan relaksasi rongga dada.Pernapasan dada melalui dua tahap yaitu:
1. Inspirasi (Mengambil udara)
Berikut adalah urutan proses inspirasi pernapasan dada yang benar:
- Otot tulang rusuk dan diafragma berkontraksi.
- Volume rongga dada dan paru-paru meningkat ketika diafragma bergerak turun ke bawah dan sangkar tulang rusuk membesar.
- Tekanan udara dalam paru-paru turun di bawah tekanan udara atmosfer.
- Udara mengalir ke dalam paru-paru.
2. Ekspirasi (Mengeluarkan udara)
Berikut adalah urutan proses ekspirasi pernapasan dada yang benar:
- Otot tulang rusuk dan diafragma berelaksasi.
- Volume rongga dada dan paru-paru mengecil ketika diafragma bergerak naik dan sangkar tulang rusuk mengecil.
- Tekanan udara dalam paru-paru naik melebihi tekanan udara atmosfer.
- Udara mengalir keluar dari paru-paru.
Penjelasan:
Semoga benar dan membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nailala634 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Sep 22