Berikut ini adalah pertanyaan dari hairunnisa39 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
B. Ragam hias flora
C. Ragam hias fauna
D. Ragam hias figuratif
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Ragam hias adalah salah satu jenis karya seni rupa yang berasal dari penggambaran bentuk imajinasi, pikiran, dan kreativitas seseorang yang diwujudkan berupa gambar dekoratif dengan objek berupa fauna (binatang), flora (tumbuhan), figuratif (objek manusia), dan geometris. Motif hiasyang dikembangkan dari bentuk-bentukgeometris, kemudian digayakansesuai denganselera dan imajinasipembuatnya disebut denganragam hias geometris (A).
Pembahasan:
Ketika kita akan membeli benda misalkan gelas biasanya kita akan memilih gelas yang memiliki motif yang berupa ragam hias dibandingkan dengan gelas yang polos. Dengan adanya ragam hias pada gelas tersebut, akan menambah keindahan dan keunikan tersendiri. Ragam hias adalah salah satu jenis karya seni rupa yang berasal dari penggambaran bentuk imajinasi, pikiran, dan kreativitas seseorang yang diwujudkan berupa gambar dekoratif dengan objek berupa fauna (binatang), flora (tumbuhan), figuratif (objek manusia), dan geometris. Motif-motif ragam hias antara lain sebagai berikut:
- Ragam hias geometris adalah suatu motif ragam hias yang dikembangkan dari bentuk-bentuk geometris, kemudian digayakansesuai denganselera dan imajinasi pembuatnya.
- Ragam hias flora adalah suatu motif ragam hias yang menggunakan bentuk flora (tumbuhan) sebagai objeknya.
- Ragam hias figuratif adalah suatu motif ragam hias yang menggunakan objek manusia sebagai objek gambar dengan mendapatkan penggayaan bentuk.
- Ragam hias fauna adalah suatu motif ragam hias yang menggunakan bentuk fauna (hewan) sebagai objek dalam motif ragam hiasnya.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang pengertian ragam hias alam yomemimo.com/tugas/770216
- Materi tentang fungsi ragam hias yomemimo.com/tugas/1911704
- Materi tentang pengertian ragam hias yomemimo.com/tugas/30261934
Detail jawaban
Kelas: 8
Mapel: Seni Budaya
Bab: Penerapan Ragam Hias Pada Bahan Keras
Kode: 8.19.9
#TingkatkanPrestasimu
#SPJ3
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 12 Jan 21