Berikut ini adalah pertanyaan dari koooceheng pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2.limbah lunak dikategorikan 2 jenis,sebutkan dan jelaskan serta contohnya.
3.sebutkan proses pengolahan bahan limbah lunak.
4.jelaskan teknik dasar pembuatan miniatur jembatan.
5.sebutkan definisi jembatan.
6.jelaskan fungsi utama sebuah jembatan.
kerjakan di kertas dan kumpul dgn miss hari sabtu tgl13 feb..
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. limbah yang terdiri atas kandugan bahan yang lentur dan mudah di bentuk atau di olah secara sederhana. ... Limbah kemasan minuman dan makanan biasanya banyak terdapat dari sisa konsumsi manusia dalam pemenuhan makanannya, bisa dari limbah rumah tangga, restoran, dan sebagainya.
2. limbah lunak organik sering digunakan dalam membuat kerajinan. contohnya kulit kacang, daun-daunan, bunga dan lainnya. Limbah lunak anorganik, memiliki karakteristik yang sulit terurai, berasal dari bahan olahan dengan campuran zat kimia.
3. Pemilahan bahan limbah lunak.
pembersihan limbah lunak.
pengeringan.
pewarnaan bahan limbah lunak.
pengeringan setelah pewarnaan.
penghalusan bahan agar siap dipakai
4. teknik persambungan dan teknik penguatan. Teknik persambungan merupakan sebuah teknik yang digunakan untuk menyambungkan atau menggabungkan dua buah benda atau lebih.
5. Jembatan merupakan struktur yang dibuat untuk menyeberangi jurang atau rintangan seperti sungai, rel kereta api ataupun jalan raya
6. Fungsi utama dari sebuah jembatan adalah mempersingkat jarak tempuh supaya orang yang melakukan perjalanan tak perlu mengambil jalan memutar.
Penjelasan:
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh airinkirana2020 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 13 May 21