1. Apa fungsi ragam hias pada bahan textile? 2. Taknik

Berikut ini adalah pertanyaan dari Pinanurhaini9020 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Apa fungsi ragam hias pada bahan textile?2. Taknik apa saja yang dapat digunakan dalam membuat ragam hias pada bahan textile?

3. Ada berapa jenis bahan textile? Sebutkan!

4. Ada berapa jenis bahan pewarna textile? Sebutkan!

5. Ada berapa macam penerapan ragam hias pada bahan textile? Sebutkan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

fungsi ragam hias pada bahan tekstil adalah untuk menambahkan keindahan atau estetika dan sebagai simbol yang memiliki nilai-nilai kearifan lokal.

Jawaban terverifikasi ahli. Teknik yang dapat digunakan dalam membuat ragam hias pada bahan tekstil misalnya adalah: sulam, membatik, sablon, tenun ikat, jahit.

Jawaban terverifikasi ahli. Jenis-jenis bahan tekstil yaitu : Serat alam adalah serat yang berasal dari tumbuh-tumbuhan dan hewan, seperti kapas, rayon, dan bulu beri-beri. Serat sintesis adalah serat yang dibuat oleh manusia, seperti polyester, nylon dan dacron.

Ada 2 jenis bahan pewarna tekstil yaitu : - Zat pewarna Alam yaitu bahan pewarna alami yang bisa dibuat sendiri dan berasal dari alam. Contoh: Kulit soga,kayu secang,kunyit,nila,mengkudu,daun jati. - Zat pewarna Sintetis yaitu bahan pewarna buatan yang umumnya dibuat oleh pabrik dan berbahan dasar kimia.

Penerapan ragam hias pada bahan tekstil dilakukan dengan teknik yang berbeda-beda, misalnya batik, sulam, bordir, songket, sablon, tenun ikat, dan lukis.

Penjelasan:

maaf kalo salah, jangan lupa ikuti aku ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pheriesstefany dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21