Dalam penampilan vokal grup syaratutama yang harus diperhatikan adalaha. kerja

Berikut ini adalah pertanyaan dari hannawindiyani pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dalam penampilan vokal grup syaratutama yang harus diperhatikan adalah
a. kerja sama
b. penampilan individu
C. volume suara
d. ekspresi

JAWABAN✨
A.Kerja sama

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.kerja sama

dalam penampilan vokal grup kita harus mengutamakan kerja sama karena jika kita kerja sama suara yang dihasilkan pun akan bagus.

pembahasan

vokal grup adalah kumpulan beberapa penyanyi yang bergabung.

vokal grup juga bisa dibuat seperti acapell.

vokal grup menyanyikan lagu dengan ketinggian yang berbeda antara lain yaitu

sopran

alto

bass

tenor

sopran dan alto merupakan jenis suara wanita.

bass dan tenor merupakan jenis suara pria.

detail jawaban

kelas:8

mapel:seni

materi:musik

kata kunci:vokal grup

Jawaban:A.kerja samadalam penampilan vokal grup kita harus mengutamakan kerja sama karena jika kita kerja sama suara yang dihasilkan pun akan bagus.pembahasanvokal grup adalah kumpulan beberapa penyanyi yang bergabung.vokal grup juga bisa dibuat seperti acapell.vokal grup menyanyikan lagu dengan ketinggian yang berbeda antara lain yaitu•sopran •alto•bass•tenor sopran dan alto merupakan jenis suara wanita.bass dan tenor merupakan jenis suara pria.detail jawabankelas:8mapel:senimateri:musikkata kunci:vokal grup

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh santanuasmita dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21