Apakah kesan yang dapat ditimbulkan oleh warna yang gelap dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari istris6438 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah kesan yang dapat ditimbulkan oleh warna yang gelap dan terang

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Salah satu unsur seni rupa yang sangat penting dalam penciptaan karya seni rupa yang menarik adalah warna. Dengan menggunakan warna gelapdanterang, kesanyang dapatditimbulkanadalahkedalaman.

Pembahasan

Warna adalah unsur seni rupa yang paling dominan dan akan digunakan untuk mengisi keseluruhan bidang pada objek gambar. Ketika menggunakan suatu warna, kita bisa menggunakan warna gelap dan juga warna terang pada objek gambar. Penggunaan kedua jenis warna ini bisa menciptakan kesan kedalaman. Warna gelap akan menghasilkan kesan jauh, sedangkan warna terang bisa menghasilkan kesan dekat atau memiliki pencahayaan yang baik. Namun, tentu saja penggunaan warna harus disesuaikan dengan objek yang kita jadikan sebagai pedoman.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang teknik seni rupa dua dimensi yomemimo.com/tugas/7204861

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Nov 22