Jawablah pertanyaan di bawah ini : 1. Apa yang dimaksud

Berikut ini adalah pertanyaan dari meylisacn pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jawablah pertanyaan di bawah ini :1. Apa yang dimaksud dengan Reklame ?
2. Sebutkan jenis jenis reklame !
3. Sebutkan 4 tujuan dari dibuat Reklame !
4. Tuliskan 4 hal yang harus diperhatikan dalam membuat reklame !
5. Sebutkan 3 macam reklame berdasarkan media dan 3 contohnya !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), reklame adalah pemberitahuan kepada umum tentang barang dagangan yang dikemas dengan kata-kata dan gambar menarik supaya laku. Reklame juga disebut sebagai iklan.

2.-Reklame komersial

- reklame non komersial

3-Membujuk atau mengajak calon konsumen untuk menggunakan jasa atau membeli produk yang sudah diinformasikan.

-Sebagai media komunikasi antar para penjual dan juga konsumen.

-Mengajak masyarakat untuk mau menuruti dan mengikuti aturan ataupun peringatan sesuai himbauan.

-Meningkatkan kesadaran masyarakat tentang bahaya, peringatan, kejadian, atau informasi penting lainnya yang memang harus dimengerti. Salah satu contohnya adalah spanduk terkait larangan membuang sampah, menjaga keamanan lingkungan, dll.

4.-Berita yang ingin disampaikan harus bersifat objektif.

-Harus terdapat kejujuran dalam isi reklame dan dapat dipertanggung-jawabkan.

-Singkat, Padat, dan Jelas.

-Mudah di mengerti.

5. Iklan = media cetak / elektronik.

Spanduk = kain.

Brosur = selembar kertas.

Embalase = kemasan produk.

Poster = selembar kertas yg berisi gambar dan tulisan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh albertknp dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Feb 22