jelaskan pengertian tentang pengendapan, absorpsi, dan adsorpsi? ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari chikaa2190 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan pengertian tentang pengendapan, absorpsi, dan adsorpsi? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sedimentasi/pengendapan adalah terbawanya material hasil dari pengikisan dan pelapukan oleh air, angin atau gletser ke suatu wilayah yang kemudian diendapkan.

Pengertian Adsorpsi dan Absorpsi

Adsorpsi adalah peristiwa menempelnya molekul, ion, maupun atom pada permukaan. Proses ini menghasilkan lapisan tipis adsorbat (zat yang dijerap) pada permukaan adsorben (zat yang menjerap). Sedangkan absorpsi adalah proses masuknya zat cair pada zat padat atau zat cair lain.

Penjelasan:

maaf klo salah

smoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh titaadi2009 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 May 22