sebutkan dan jelaskan aliran seni lukis representatif​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ikmalfaiz pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan dan jelaskan aliran seni lukis representatif​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

aliran representatif yaitu perwujudan Gaya seni rupa yang menggunakan keadaan nyata pada kehidupan masyarakat dan gaya alam .yang termasuk dalam representative adalah naturalisme realisme dan romantisme

1.aliran naturalisme

aliran naturalisme adalah aliran yang berusaha menampilkan suatu objek lukisan secara alami .

2.aliran romantisme adalah aliran yang melukiskan cerita-cerita yang romantis ataupun peristiwa yang dahsyat atau kejadian yang dramatis tak terjadi sehari-hari dan menegangkan atau momen-momen yang tepat .

3.aliran realisme adalah aliran yang menampilkan karya lukis apa adanya sebagaimana tampil dalam kehidupan sehari-hari dan berusaha agar lukisan seperti nyata tanpa ada tambahan lain Memandang dunia ini tanpa ilusi tanpa menambah atau mengurangi objek sesuai dengan kenyataan hidup .

Mapel:Kelas 9

Bab 1 seni lukis

Aliran representatif

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh romirimo020 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 24 Nov 21