Berikut ini adalah pertanyaan dari arshyabvr pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
masih memiliki manfaat dan nilai guna disebut...
A. Bahan Baku
B. Bahan Pangan
C. Bahan Samping
D. Bahan pangan setengah jadi
2. Hasil olahan yang berasal dari bahan pangan sayuran, baik yang diolah maupun tidak diolah yang diperuntukkan sebagai makanan atau minuman bagi konsumsi manusia disebut...
A. Bahan pangan
B. Bahan Samping
C. Bahan non pangan
D. Bahan pangan setengah jadi
3. Hasil karya/ Hasil olahan yang berasal dari bahan pangan sayuran tidak diperuntukkan sebagai makanan atau minuman bagi manusia, melainkan sebagai hasil kerajinan atau alat bantu manusia.
A. Bahan pangan
B. Bahan Samping
C.Bahan non pangan
D. Bahan pangan setengah jadi
4. Berikut ini merupakan salah satu contoh bahan samping sayuran, yaitu...
A. Kulit Manggis
B. Biji Semangka
C. Kulit Kentang
D. Umbi Wortel
5. Quercetin dan Anti Oksidan merupakan Kandungan gizi yang terdapat pada...
A. Kulit Manggis
B. Kulit Bawang
D. Kulit Kentang
C. Kulit Jeruk
6. Bahan Samping dari Sayuran Brokoli adalah...
A. Bunga dan Akar
B. Daun dan Bunga
C. Buah dan Biji
D. Batang dan daun
7. Bahan pangan nabati (Tumbuhan) yang biasanya mengandung kadar air yang tinggi, yang dapat dikonsumsi setelah dimasak atau diolah dengan teknik tertentu, atau dalam keadaan segar.(Bagian Vegetatif dari Tumbuhan yang dapat dimakan) disebut...
A. Buah
B. Sayuran
C. Lauk - Pauk
D. Bahan Samping
8. Leaf vegetables, stem vegetables, root vegetables, flower vegetables, fruit vegetables merupakan Klasifikasi Sayuran berdasarkan...
A. Pigmen
B. Zat warna Sayuran
C. Cara pengolahan Sayuran
D. Bagian tanaman yang dapat dimakan
9. Klasifikasi Sayuran Berdasarkan Pigmen yang Dikandung, terdiri dari...
A. Sayuran berwarna hijau, ungu, merah/biru, kuning/oranye
B. Sayuran berwarna coklat, kuning, orange, krem
C. Sayuran berwarna hijau, Hitam, coklat, Merah
D. Sayuran berwarna putih, orange, coklat, merah
10. Kubis merah, bit, tomat, cabe dan paprika merupakan Klasifikasi sayuran berwarna...
A. Ungu
B. Orange
C. Merah
D. Coklat
11. Sayuran yang banyak mengandung vitamin A, kalsium yang tinggi, antosianin, resveratrol dan asam elagik yang bisa menangkap radikal bebas dan mencegah terserang penyakit kanker (anti oksidan), diabetes dan serangan jantung terdapat pada sayuran berwarna
A. Ungu
B. Orange
C. Hijau
D. Kuning
12. Sayuran Asparagus dan Rebung (Bambu muda) merupakan Klasifikasi Sayuran... *
A. Daun
B. BUah
C. Bunga
D. Batang
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Om Swastyastu Ijin menjawab ya..
Jawaban:
1. C. bahan samping
2. A. Bahan Pangan
3. C. Bahan Non Pangan
4. C. Kulit kentang
5. B. Kulit Bawang
6. B. Daun dan bunga
7. B. Sayuran
8. D. bagian tanaman yang dapat dimakan
9. A. (karena panjang jadi aku nulis pilihannya aja._)
10. C. Merah
11. A. Ungu
12. D. Batang
Semoga bermanfaat ya adik adik ku
Om Santih Santih Santih Om
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RaikrisnaPranajaya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Mar 22