1.Suatu gabungan antara gerakan dan irama yang kemudian dibutuhkan untukmengungkapkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rina242007 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Suatu gabungan antara gerakan dan irama yang kemudian dibutuhkan untukmengungkapkan suatu perasaan,
maksud, serta pemikiran disebut ....
a. aktivitas
c. gerak tari
b. tari
d. tarian
2. Berikut ini yang bukan merupakan kom-
ponen pokok seni tari adalah ....
a. tata rias
c. usia penari
b. iringan tari
d. gerak
3.Tari garuda nusantara merupakan salah
satu contoh dari macam-macam tari
kreasi yang berasal dari daerah ....
a. Sumbawa c. Yogyakarta
b. Jawa
d. Minangkabau
4. Salah satu contoh tari kreasi nontradisi
yaitu .... HOTS
a. tari panji semirang
b. tari piring
c. tari gambiranom
d. tari balet
ngolah dimens​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. D = tarian

2. A = tata rias

3. B = jawa

4. A = tari panji semirang

Penjelasan:

semoga membantu dan maaf kalau salah ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zianloveee dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Feb 22