Pengelompokan wilayah suara nada ada berapa, sebutkan dan jelaskan?

Berikut ini adalah pertanyaan dari shofiah9282 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pengelompokan wilayah suara nada ada berapa, sebutkan dan jelaskan?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cari...

isnitanita6

isnitanita6

06.09.2020

Seni

Sekolah Menengah Pertama

terjawab

Sebutkan 3 kelompok wilayah nada sesuai dengan ambitusnya

1

LIHAT JAWABAN

Lencana tidak terkunci yang menunjukkan sepatu bot astronot mendarat di bulan

Lihat apa yang dikatakan komunitas dan buka kunci lencana

Masuk untuk menambahkan komentar

Jawaban

4,4/5

183

Ghalyusalhz

Pakar

153 jawaban

86.5 rb orang terbantu

Jawaban:

Pembagian suara manusia berdasarkan Ambitusnya dapat dibedakan menjadi :

A.Suara Wanita terbagi atas :

1. Sopran (suara tinggi wanita),ambitusnya C’ sampai A’

2. Messo Sopran (Suara sedang wanita), ambitusnya A’ sampai F’

3. Alto (Suara rendah Wanita),ambitusnya F’ sampai D’

B.Suara Pria terbagi atas :

1. Tenor (Suara tinggi Pria),ambitusnya E’ sampai A’

2. Barito(Suara sedang pria),ambitusnya A’ sampai F’

3. Bass (Suara rendah pria),ambitusnya F’ sampai D’

C.Suara Anak-anak terbagi atas :

1. Suara tinggi,ambitusnya C’ sampai F’

2. Suara Rendah,ambitusnya A’ sampai d’

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh eskawati07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 29 Jan 22