Apa keunikan atau kekhasan cara bernyanyi gaya jawa barat (sunda)

Berikut ini adalah pertanyaan dari elanurlela3162 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa keunikan atau kekhasan cara bernyanyi gaya jawa barat (sunda) yang tampak pada penyajian solo vocal tersebut ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bernyanyi membutuhkan teknik dan gaya yang tepat, supaya makna atau pesan lagu bisa sampai kepada pendengar.

anpa terkecuali, lagu daerah juga membutuhkan teknik dan gaya menyanyi yang disesuaikan dengan lagunya.

Lagu daerah merupakan lagu yang dihasilkan dari nilai kebudayaan wilayah setempat. Ciri utamanya ialah menggunakan bahasa daerah, mengandung makna tertentu untuk masyarakat sekitar serta alunan iramanya yang sederhana.

Sebenarnya dalam menyanyikan lagu daerah, teknik yang diperlukan tidak berbeda jauh dengan teknik menyanyi pada umumnya. Namun, untuk gaya menyanyinya, lagu daerah memiliki karakteristiknya sendiri.

Bagaimana teknik dan gaya menyanyi lagu daerah? berikut beberapa teknik menyanyi yang digunakan dalam lagu daerah:

•) Artikulasi

Saat menyanyikan lagu apapun, termasuk lagu daerah, artikulasi menjadi teknik utama menyanyi. Artikulasi merupakan cara pengucapan kata atau lirik lagu.

Penyanyi harus melafalkan lirik lagu secara jelas, mulai dari artikulasi huruf hidup, huruf mati serta difong atau bunyi rangkap.

•) Intonasi

Selain artikulasi, intonasi juga menjadi teknik utama menyanyi. Intonasi adalah tinggi rendahnya nada yang harus dijangkau dengan tepat.

Teknik pernapasan

Pengaturan napas sangat diperlukan ketika bernyanyi, termasuk lagu daerah. Karena dengan mengatur napas, intonasi menjadi lebih tepat untuk dijangkau. Selain itu, artikulasi atau pelafalannya juga menjadi lebih jelas.

Frasering atau pemenggalan kalimat

Frasering adalah teknik menyanyikan lagu dengan memenggal kalimatnya menjadi lebih pendek, tanpa menghilangkan makna atau pesannya.

teknik pembawaan lagu juga penting diterapkan ketika menyanyikan lagu daerah.

Karena teknik ini mencakup penghayatan penyanyi ketika membawakan sebuah lagu, yang berperngaruh pada penyampaian pesan atau makna kepada pendengar.

Gaya menyanyi lagu daerah

Tiap daerah memiliki gaya menyanyi masing-masing, karena perlu diingat jika lagu daerah berasal dari nilai kebudayaan di wilayah tersebut.

Selain itu, penggunaan bahasa juga mempengaruhi gaya menyanyikannya. Contohnya gaya bernyanyi lagu daerah Jawa cenderung lebih kalem dibanding pembawaan lagu daerah Betawi.

Namun, secara garis besar ada dua gaya dalam bernyanyi lagu daerah yang sering digunakan, yakni:

•) Gaya unisono

Unisono juga bisa diartikan paduan suara yang hanya menggunakan satu suara, sehingga terdengar lebih harmonis dan kompak. Gaya ini paling banyak digunakan ketika menyanyikan lagu daerah.

•) Gaya lokal

Artinya ketika bernyanyi lagu daerah, sifat estetis dan ekspresif khas daerahnya ditonjolkan dengan kuat, sehingga menjadi pembeda dengan lagu daerah lainnya.

Selain dua gaya menyanyi lagu daerah di atas, gaya musikal juga menjadi salah satu gaya bernyanyi lagu daerah.

Gaya musikal merupakan karakteristik musikla dengan tiga gaya, yaitu:

•) Gaya lokal, menggunakan sifat-sifat lokal daerah baik estetis maupun ekspresif yang berbeda dengan daerah lainnya.

•) Gaya individual, karakteristik seorang tokoh pencipta lagu-lagu yang membuat berbeda dengan pencipta lagu lainnya.

•) Gaya periodikal, karakteristik yang menghasuilkan gaya musikal tertentu disetiap zaman.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh najwadanadnan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22