Sebutkan gaya seni rupa secara garis besar

Berikut ini adalah pertanyaan dari tyoadhani2623 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan gaya seni rupa secara garis besar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Gaya Primitif

⦁ Tidak mengutamakan keindahan, teteapi untuk memenuhi kebutuhan hidup dan kepercayaan

⦁ Untuk upacara ritual

⦁ Terkesan misteri, magis, dan makna lambang

⦁ Proporsi bentuk tidak sempurna

⦁ Lugas atau apa adanya

B. Gaya Klasik

ciri-ciri Seni rupa gaya klasik mempunyai sebagai berikut :

⦁ Pada masa prasejarah atau jaman kerajaan penuh keindahan, kemegahan, kewibawaan, dan kesempurnaan

⦁ Penggambaran segala sesuatu serba sempurna, termasuk obyek manusia

⦁ Seni kriya dan seni bangunan tampak kemewahan berupa ornament, ukiran sehingga tampak glamour

C. Gaya Baru/ seni modern

ciri-ciri Seni rupa modern memiliki sebagai berikut:

⦁ Berbentuk unik

⦁ Batasan seni jadi kabur, antar seni lukis, seni patung dan seni arsitektur

⦁ Obyek dan coraknya tampak bebas

⦁ Wujud karyanya terkesan aneh

# Thanks

# Semoga Membantu

# Karya Seni

Jawaban By Angga

See You The Next Question

Bye Bye

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MayAnswread dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 15 Jan 22