Di posisi mana lighting di tempatkan jika ingin menghasilkan foto

Berikut ini adalah pertanyaan dari sakhak6334 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Di posisi mana lighting di tempatkan jika ingin menghasilkan foto dengan pencahayaan loop?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pola Pencahayaan atau dalam Bahasa Inggris disebut Lighting Pattern dapat didefinisikan dimana cahaya dan bayangan terbentuk pada wajah untuk menciptakan bentuk yang berbeda. Secara sederhana ada empat pola pencahayaan dalam pemotretan secara umum, bahkan pola pencahayaan ini juga sangat penting untuk orang  yang senang melukis potret, yaitu:

A.Split lighting

B.Loop lighting

C.Rembrandt lighting

D.Butterfly lighting

#Semogamembantu

#Belajarbersamabrainly

#Nocopas-copas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh edithfaisal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Dec 21