Berdasarkan gambar Rangkaian Bel Listrik (Bel Listrik) di atas, saat

Berikut ini adalah pertanyaan dari Syahlaandf pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berdasarkan gambar Rangkaian Bel Listrik (Bel Listrik) di atas, saat ..... ditekan (ON), arus listrik akan mengalir ke Kumparan Elektromagnet melalui Interuptor sehingga terjadi medan untuk menarik ..... striker ditarik tersebut kemudian memukul sehingga Bel Listrik berbunyi. Ketika Armature Striker ditarik oleh elektromagnetik ..... pun terputus dan menyebabkan Kumparan elektromagnetik tidak dialiri arus listrik.Pilhan jawaban:
-armature striker (pemukul)
-interuptor
-lonceng (gong)
-switch (s1)
Tolong dijawab ya
Berdasarkan gambar Rangkaian Bel Listrik (Bel Listrik) di atas, saat ..... ditekan (ON), arus listrik akan mengalir ke Kumparan Elektromagnet melalui Interuptor sehingga terjadi medan untuk menarik ..... striker ditarik tersebut kemudian memukul sehingga Bel Listrik berbunyi. Ketika Armature Striker ditarik oleh elektromagnetik ..... pun terputus dan menyebabkan Kumparan elektromagnetik tidak dialiri arus listrik.
Pilhan jawaban:
-armature striker (pemukul)
-interuptor
-lonceng (gong)
-switch (s1)
Tolong dijawab ya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berdasarkan gambar Rangkaian Bel Listrik (Electric Bell) diatas, saat Switch (S1) ditekan (ON), arus listrik akan mengalir ke Kumparan Elektromagnet melalui Interuptor sehingga terjadi medan magnet untuk menarik Armature Striker (pemukul). Striker yang ditarik tersebut kemudian memukul Lonceng (Gong)sehingga Bel Listrik berbunyi. Ketika Armature Striker ditarik oleh Elektromagnet, hubungan listrik di Interuptor pun terputus dan menyebabkan Kumparan Elektromagnetik tidak dialiri arus listrik.

Kumparan Elektromagnetik yang tidak dialiri arus listrik tersebut akan kehilangan medan magnetnya sehingga tidak mampu lagi menarik Armature. Armature yang terlepas tersebut akan mengayun kembali ke posisi semula dan Interuptor menjadi terhubung kembali sehingga arus listrik dapat mengalir lagi ke Kumparan Elektromagnet untuk menarik Armature. Demikian siklus proses tersebut berulang-ulang kembali dengan cepat dalam hitungan detik sehingga menghasilkan suara yang berkesinambungan (terus menerus). Suara atau bunyi Bel Listrik ini akan terhenti jika Switch (S1) di-OFF-kan.

pelajari brainly biologi /12837

pelajari brainly biologi /48276

kelas:VIII

pelajaran:- -

kode:1.3.3.4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Wolferah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Jan 22