40. Menurut prosesnya, teknik pengawetan pangan dibagi menjadi tiga metode,

Berikut ini adalah pertanyaan dari nug97367 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

40. Menurut prosesnya, teknik pengawetan pangan dibagi menjadi tiga metode, yaitu metode fisik, biologis, dan kimiawi. 1. Fermentasi 4. Garam dapur 2. Enzim 5. Cuka 3. Suhu tinggi 6. Asam benzoate Di antara data tersebut di atas, yang termasuk pengawetan secara biologis adalah ....A. 1, 2.
B. 2,3
C. 3,4
D. 5,6​
40. Menurut prosesnya, teknik pengawetan pangan dibagi menjadi tiga metode, yaitu metode fisik, biologis, dan kimiawi. 1. Fermentasi 4. Garam dapur 2. Enzim 5. Cuka 3. Suhu tinggi 6. Asam benzoate Di antara data tersebut di atas, yang termasuk pengawetan secara biologis adalah .... A. 1, 2. B. 2,3 C. 3,4D. 5,6​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

A. 1, 2

Penjelasan:

Pengawetan makanan secara Biologi meliputi :

Dengan Fermentasi

Untuk mempercepat proses fermentasi atau peragiannya dengan menambahkan enzim lainnya.

smoga bermanfaat (✿^‿^)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh IlanaAishaArina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Mar 22