jawab kan lah ini kenapa soal nya tadi di hapus

Berikut ini adalah pertanyaan dari kky2261 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

jawab kan lah ini kenapa soal nya tadi di hapus kalau ada masalah kan bisa bilang tolong lah jawab ;(​
jawab kan lah ini kenapa soal nya tadi di hapus kalau ada masalah kan bisa bilang tolong lah jawab ;(​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Tekstil adalah bahan atau material yang fleksibel yang biasa terbuat dari tenunan benang. Tekstil dibentuk memalui penyulaman biasanya, namun ada cara lainya seperti penjahitan, pengikatan. Jenis bahan tekstil biasanya berasal dari serat buatan, alam tumbuhan dan hewan. Sifat-sifat bahantekstiltergantung pada bahan yang dipakai semisal bahan tekstil katun yang memiliki sifat menyerap air.

Jenis bahan tekstil:

  • Serat alam dari tumbuhan dan hewan
  • Serat buatan
  • Serat bahan galian

Sifat-sifat bahan tekstil:

  • Katun
  • Wol
  • Sutera
  • Dakron, polyester dan nilonn
  • Brokat, lame, songket

2. Pewarna alami:

  • Jambu biji
  • Tarum
  • Kunyit
  • Teh
  • Secang
  • Bawang merah
  • Kelapa
  • Manggis

   Pewarna sintesis:

  • Zat warna direk
  • Zat warna asam
  • Zat warna basa
  • Zat warna belerang
  • Zat warna pigmen

3. Kayu dari pohon memiliki banyak manfaat. Salah satunya adalah untuk menjadi bahan dasar pembuatan kerajinan. Contohnya adalah kursi kayu, patung kayu, dan lain sebagainya. Untuk kerajinan kayu yang dijadikan hiasan, umumnya akan ada proses pemahatan atau yang bisa disebut sebagai teknik penerapan ragam hias pada bahan kayu.

4. Pahat dan alat pemukul

- pahat  ada 2 jenis mata pahat, pahat medatar dan pahat melengkung

- alat pemukul, palu dan besi

5.

  • Menyiapkan bahan dan alat untuk melukis
  • Menyiapkan bahan kayu
  • Membuat rancangan gambar ragam hias pada kertas
  • Memindahkan gambar rancangan pada permukaan bahan kayu
  • Menerapkan cat untuk menyelesaikan gambar ragam hias
  • Memberikan lapisan vernis atau cat transparan pada permukaan kayu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh reinaldeutelinpalend dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21