Ayu mempraktekan suatu tarian daerah yang sederhana. Dalam penampilannya Ayu

Berikut ini adalah pertanyaan dari ffpolos777 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ayu mempraktekan suatu tarian daerah yang sederhana. Dalam penampilannya Ayu sangat lincah dalam membawakan gerakan tari tersebut, serta menguasai musik yang mengiringinya. Namun Ayu tidak dapat menunjukan ekspresi yang sesuai dengan tema tari yang dibawakannya. Dari ilustrasi cerita diatas dapat disimpulkan bahwa Ayu belum menguasai unsur tari yaitu.......……… * 2 points Wirama Wicitra Wirasa Wiraga ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

unsur ekspresi

Penjelasan:

karena kita harus mempunyai ekspresi ketika melakukan apapun,, termasuk menari..harus ada ekspresi mimik dari wajahnya agar sempurna jika tampil nanti

*Semoga Bermanfaat*

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh taqiyyah68 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 23 Feb 22