1. Jelaskan 4 jenis bahan tekstil beserta sifat tekstil tersebut?2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari msolikhin145 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Jelaskan 4 jenis bahan tekstil beserta sifat tekstil tersebut?2. Jelaskan 4 tahapan dalam menggambar ragam hias dengan bahan tekstil?

3. Jelaskan 6 tahapan dalam menggambar ragam hias dengan bahan kayu?

4. Jelaskan cara latihan vokal group lagu dua suara?

5. Jelaskan 4 alat musik disertai daerah asalanya?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Nomor 1

-Kapas: Kapas adalah serat halus yang menyelubungi biji beberapa jenis Gossypium, tumbuhan 'semak' yang berasal dari daerah tropika dan subtropika. Serat kapas menjadi bahan penting dalam industri tekstil. Serat itu dapat dipintal menjadi benang dan ditenun menjadi kain.

-Linen: Linen merupakan bahan yang terbuat dari serat tumbuhan flaks. Linen cukup sulit untuk diproduksi, tetapi serat yang dihasilkan sangat kuat, mudah menyerap air, dan kering lebih cepat daripada kain katun. Pakaian berbahan linen dianggap sangat menyegarkan dan menyejukkan di cuaca panas dan lembab.

-Wol: Wol adalah serat yang diperoleh dari rambut hewan dari keluarga Caprinae, terutama domba dan kambing, tetapi bisa juga berasal dari rambut mamalia lainnya seperti alpaca bisa juga disebut wol. Artikel ini membahas tentang wol yang diproduksi dari domba domestik.

-Sutera: Sutra atau sutera merupakan serat protein alami yang dapat ditenun menjadi tekstil. Jenis sutra yang paling umum adalah sutra dari kepompong yang dihasilkan larva ulat sutra murbei (Bombyx mori) yang diternak (peternakan ulat itu disebut serikultur).

Nomor 2

-Perhatikan pola bentuk ragam hias yang akan. digambar.

-Persiapkan alat dan media gambar.

-Tentukan ukuran pola gambar yang akan dibuat.

-Buat sketsa di salah satu kotak/bidang yang telah dibuat sebelumnya.

-Buat bentuk yang sama (bisa dijiplak) pada bidang yang lain.

Nomor 3

-menyiapkan bahan dan alat melukis.

-menyiapkan bahan kayu.

-membuat rancangan gambar ragam hias pada kertas.

-memindahkan gambar rancangan pada permukaan bahan kayu.

-menerapkan cat untuk menyelesaikan gambar ragam hias.

-memberikan lapisan vernis atau Cat transparan pada permukaan kayu.

Nomor 4

?

Nomor 5

?

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Lovxxya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21