produk kerajinan gerabah yang khas berupa Kendil paling berasal dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari ernanurjiyanti890 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Produk kerajinan gerabah yang khas berupa Kendil paling berasal dari a Papua B Yogyakarta C Purwakarta d Lombok BaratTolong banget ya dijawab ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Lombok Barat

Penjelasan:

Kendi merupakan contoh kerajinan gerabah yang berasal dari Lombok Barat. Di antara kerajinan gerabah yang beragam, yang paling otentik di sini adalah kerajinan tangan berbahan tanah liat bernama Kendi Maling. Kendi Maling yaitu teko dari tanah liat yang cara pengisiannya terbalik. Jika biasanya air kendi diisi dari atas, maka ketika mengisi air di Kendi Maling caranya dibalik dan diisi dari bagian bawah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh natasyaaa56 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 Aug 21