Berikut ini adalah pertanyaan dari Khalista9999 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Siapa pencipta lagu 'Indonesia raya'
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Wage rudolf supratman/W.R Supratman
Penjelasan:
Wage Rudolf Supratman, lahir pada tanggal 9 Maret 1903 di Batavia, pemerintah kolonial Belandaserta merta melarang laguIndonesia Raya diperdengarkan. untuk mengatasi pemberontakan pemerintah kolonial Belanda lirik lagu Indonesia Raya sedikit diperlunak, sehingga mengganti kata Merdeka menjadi mulia
Selain laguIndonesia raya, Wage Rudolf Supratman juga mengubah lagu-lagu perjuangan beberapa karyanya itu adalah : bendera kita, bangunlah Hai kawan, Di Timur Matahari, dan R.A. Kartini
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ackerman096 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 20 Jul 21