Berikut ini adalah pertanyaan dari Mnjndy16 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Dalam penyelenggaraan pameran seni rupa, panitia pameran seni rupa yang harus bisa bekerja samadenganseluruh pihakyang berkaitan adalahketua panitia.
Pembahasan
Jawaban yang tepat adalah ketua panitia karena ketua panitia adalah salah satu panitia dalam penyelenggaraan pameran seni rupa yang akan bertanggung jawab terhadap kelancaran dari pameran seni rupa tersebut secara keseluruhan. Untuk bisa memastikan seluruh panitia melakukan tugas dan tanggung jawabnya masing-masing, ketua panitia harus bisa bekerja sama dan juga berkoordinasi dengan seluruh panitia yang membantu berjalannya pameran seni rupa tersebut untuk memastikan setiap tanggung jawab dan tugas dari masing-masing panitia sudah terlaksana dengan baik. Tugas dari ketua panitia ini bisa diberikan kepada wakil ketua apabila ketua panitia memiliki kegiatan yang tidak bisa ditunda atau merupakan kegiatan darurat.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang panitia penyelenggaraan pameran seni rupa
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 19 Jun 22