1. Hal apakah yang dipelajari pertama kali dalam gerak tari

Berikut ini adalah pertanyaan dari nestyvane9805 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Hal apakah yang dipelajari pertama kali dalam gerak tari berdasarkan tata pentas?Jawab:2. Faktor-fakor apakah yang harus dipahami dalam menentukan tata gerak tari kreasi?Jawab:3. Bagaimana cara pemilihan panggung dalam tari kreasi?Jawab:4. Sebutkan macam-macam panggung yang Anda ketahuilJawab:5. Apakah tujuan dari tata lampu?Jawab:​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Yang pertama kali dipelajari berdasarkan tata pentas dalam gerak tari?
Jawab: Tata lampu, panggung dan tata dekorasi.
2. Faktor-faktor apa yang harus dimengerti dalam menentukan tata gerak tari kreasi?
Jawab: Kelenturan, gerakan, irama, letak para penari, jenis tarian.

3. Bagaimana cara pemilihan panggung dalam tari kreasi?
Jawab: Kondisi, situasi serta bentuk pergelaran.

4. Sebutkan macam-macam panggung yang Anda ketahui!
Jawab: Secara fisik, panggung dibagi menjadi tiga jenis: panggung tertutup, panggung terbuka, dan panggung kereta

5. Apakah tujuan dari tata lampu?
Jawab:​ Tata lampu adalah penataan lampu di atas panggung, sehingga tata cahaya berkaitan erat dengan penataan panggung. Yang mengelola seluk beluk pencahayaan panggung, yaitu penata panggung

Pembahasan:

Penyajian karya tari bukan sekedar menampilkan gerak-gerik manusia. Namun, ada unsur pendukung lain yang berperan penting dalam menunjang penyajian keseluruhan karya tari. Unsur-unsur pendukung tersebut menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari pertunjukan tari. Unsur penunjang pertunjukan tari yang dimaksud meliputi unsur musik, kostum, tata rias, properti dan panggung yang membuat pertunjukan tari menjadi lebih menarik. Unsur panggung dalam sebuah pertunjukan tari, baik berupa tari bertema maupun nontema, sangatlah penting. Karena keberadaannya memberikan dimensi spasial pertunjukan yang mendidik penonton. Dimensi spasial yang dimaksud adalah memberikan kesan suatu peristiwa imajinatif berdasarkan penyajian tari berdasarkan konsep penyajiannya.

Penari, koreografer, guru tari, instruktur tari, dan pembina seni harus dan harus memiliki, memahami, dan menguasai teknik pertunjukan agar pertunjukan dapat tertata dengan baik, kreatif, variatif, tidak monoton, dan enak dipandang. Dalam pembahasan lebih lanjut, konsep desain panggung dalam pertunjukan tari akan berkaitan dengan konsep desain panggung, tata cahaya, pertunjukan artistik atau dekorasi panggung.

Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut mengenai materi seni tari pada link berikut :
yomemimo.com/tugas/6908665#:~:text=Jawaban%20terverifikasi%20ahli,-question&text=Seni%20tari%20merupakan%20sebuah%20gerakan,dilakukan%20secara%20berkelompok%20atau%20perorangan.

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arisksatriyan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 04 Jul 22