mengapa perlu diadakan pemasaran langsung pada produk grafika?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari novianggelina05 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa perlu diadakan pemasaran langsung pada produk grafika?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  • Pemasaran langsung sangat baik untuk membangun dan mempertahankan hubungan dengan pelanggan dan prospek. Dengan manfaat pemasaran langsung ini memungkinkan marketer untuk mempersonalisasi pesan iklan dan penawaran.

  • Dimana tujuan tersebut agar pemasaran produk yang ditawarkan kepada konsumen dapat dilakukan dengan biaya yang lebih terjangkau. Semua itu karena, pemilik produk menawarkan secara langsung tanpa meminta perantara dari jasa lain.

Penjelasan:

Pemasaran langsung adalah promosi dan penjualan yang dilakukan langsung kepada konsumen tanpa memlalui toko. Penjualan langsung merupakan hasil dari promosi langsung yang dilakukan dengan promosi dan demo penggunaan produk kepada calon konsumen.

tq,jdikn jwbn trcrds ya :v

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alleysia07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 May 22