Berikut ini adalah pertanyaan dari Vbhj835 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
3. Jelaskan apa itu limbah lunak organik dan limbah lunak anorganik!
4. Coba sebutkan prinsip-prinsip 3R!
5. Sebutkan proses pengolahan bahan limbah lunak secara umum sederhana!
Bantu aku kak, tugasnya banyak, jangan google ya kak..
ToT
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Limbah berdasarkan wujudnya seperti limbah padat atau disebut dengan limbah yang wujudnya padat, limbah cair atau disebut dengan limbah yang wujudnya cair, dan terakhir limbah gas atau disebut dengan limbah yang berwujud gas
2.Limbah lunak mengacu pada kata sifat lunak, yaitu limbah yang bersifat lembut, empuk, dan mudah dibentuk. ... Limbah lunak organik yang dapat dijadikan karya kerajinan di antaranya kulit jagung, kulit bawang, kulit kacang, kulit buah/biji-bijian, jerami, kertas, dan pelepah pisang
3.Limbah lunak organik umumnya berasal dari tumbuh-tumbuhan. Semua bagian tumbuhan yang dapat dikategorikan limbah dapat diolah menjadi produk kerajinan. ... Limbah lunak anorganik berasal dari bahan olahan dengan campuran zat kimiawi dan mudah dibentuk serta diolah dengan bahan sederhana
4.3R terdiri atas reuse, reduce, dan recycle. Reuse berarti menggunakan kembali sampah yang masih dapat digunakan untuk fungsi yang sama ataupun fungsi lainnya. Reduceberarti mengurangi segala sesuatu yang mengakibatkan sampah
5.-Pemilahan bahan limbah lunak.
-pembersihan limbah lunak.
-pengeringan.
-pewarnaan bahan limbah lunak.
-pengeringan setelah pewarnaan.
-penghalusan bahan agar siap dipaka
no copas ❌
no copy ❌
no google ❌
semoga membantu ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CelynCeisya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 06 May 22