1. gerak kelinci melompat digambar dengan garis?2. gerak berjalan mundur

Berikut ini adalah pertanyaan dari lajibolala41292 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. gerak kelinci melompat digambar dengan garis?2. gerak berjalan mundur digambar dengan garis?

tolong bantu ya kakaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pola lantai merupakan suatu pergerakan yang dilakukan dengan berpindah atau bergeser secara terstruktur, sehingga akan membentuk suatu pola tertentu untuk menjadikan tarian agar lebih indah dan menarik. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:

  1. Gerak kelinci melompat digambar dengan garis melingkar.
  2. Gerak berjalan mundur digambar dengan garis lurus ke belakang.

Pembahasan:

Menari merupakan salah satu kegiatan yang sangat menyenangkan. Pada saat kita menari, badan dan anggota tubuh kita akan bergerak mengikuti musik dan iringan tari. Pada saat menari terdapat pola lantai. Pola lantai merupakan suatu pergerakan yang dilakukan dengan berpindah atau bergeser secara terstruktur, sehingga akan membentuk suatu pola tertentu untuk menjadikan tarian agar lebih indah dan menarik. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:

  1. Gerak kelinci melompat digambar dengan garis melingkar.
  2. Gerak berjalan mundur digambar dengan garis lurus ke belakang.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian pola lantai yomemimo.com/tugas/2826758

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Dec 22