apa arti penting melaksanakan sikap bertoleransi ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari nabieljack pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa arti penting melaksanakan sikap bertoleransi ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas           : V (5 SD) 

Pelajaran     : PPKN

Kategori      : Penanaman Sikap Toleransi 

Kata Kunci  : Arti, Penting, Toleransi, Persatuan



Penerapan toleransi sangat penting khususnya di Negara seperti Indonesia yang tingkat keberagamanannya tinggi. Beragamnya suku, agama, budaya dan ras membuat potensi konflik di Indonesia sangat besar. Oleh sebab itu, penerapan nilai-nilai toleransi penting untuk dilakukan.

Toleransi berarti memahami dan menghargai perbedaan. Toleransi berarti kita menghormati keyakinan orang lain, menghormati kebudayaannya, menghormati pribadinya, menghormati pendapatnya dan sebagainya. Dengan menerapkan toleransi maka semua perbedaan bisa dijembatani sehingga perpecahan bisa dihindari karena mengancam persatuan dan kesatuan bangsa.

Untuk memahami materi ini, silahkan simak penjelasan pada tautan berikut: 

Pengertian Toleransi yomemimo.com/tugas/2327184
Contoh Toleransi yomemimo.com/tugas/3594438

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 23 May 17