1. Seni Rupa merupakan cabang seni yang bentuk perwujudannya dapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari indahsafitri56 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Seni Rupa merupakan cabang seni yang bentuk perwujudannya dapat dilihat dandiraba ( Visual Art ) dengan berbagai pendalaman ngalaman artistik seniman,

desainer, serta pengerajin yang diwujudkan melalui berbagai media, bahan, tehnik

dengan objek alami atau non alami. Seni rupa yang dibuat dengan fungsi

dipergunakan sehari – hari dalam kehidupan manusia adalah ….

A. Seni rupa murni

B. Seni rupa terapan

C. Seni rupa 2 dimensi

D. Seni rupa 3 dimensi

2. Seni lukis tergolong dalam seni rupa dua dimensi yang unsur utamanya adalah titik,

garis, warna, dan testur. Dalam proses mengekspresikan sebuah karya seni lukis

membutuhkan cara seseorang mewujudkan gagasan (ide) menjadi sesuatu yang

menarik sehingga mempunyai nilai perwujudan dengan menggunakan media alat dan

bahan sehingga memberikan bentuk atau perwujudan berbeda. Dari 4 konsep

penerapan proses karya seni lukis diatas berkaitan dengan …

A. teknik

B. bahan

C. tema

D. alat

3. Berdasarkan objek yang dilukis dapat dihasilkan berbagai jenis hasil karya seni lukis

dengan konsep aliran yang berbagai macam disesuikan dengan kemampuan pelukis

mengekspresikan objek lukisan diatas kain kanvas. Basoeki Abdullah adalah maestro

seni lukis modern di Indonesia yang menghasilkan berbagai macam karya corak seni

lukis dengan aliran naturalisme yang memiliki makna…
A. Aliran adegan dramatis

B. Aliran keindahan alam

C. Aliran obyek sebenarnya

D. Aliran menyimpang dengan bentuk aslinya

4. Cara melukis dengan menggoreskan batangan ke atas permukaan kertas bertekstur

dengan menghasilkan jejak – jejak tekstur yang tidak rata tetapi mampu meberikan

kesan keindahan dari goresan batangan kapur yang menggunakan butiran pigmen

warna yang telah dipadatkan dalam memberikan efek karya seni yang indah. Jenis

karya seni lukis diatas sering kita jumpai pada pameran karya seni lukis dapat

diklasifikan kedalam …

A. Lukisan pastel (oil pastel )

B. lukisan arang

C. Lukisan Al Fresco

D. lukisan AL Secc

5. Gaya seni lukis di Indonesia memiliki keunikan dan keragaman yang sejalan dengan

kebudayaan serta dilestarikan sebagai warisan nenek moyang yang adiluhur sesuai

dengan peradaban manusia sehingga mampu dicintai oleh seluruh lapisan masyarakat

di nusantara. tugas dari generasi muda di jaman milenial ini dapat dicerminkan

dengan sikap..

A. Mengapresiasi karya seni lukis sebagai proses penguatan pendidikan karakter

B. Mempelajari sebagai sebuah ilmu pengetahuan dalam materi pelajaran seni

budaya

C. Menjaga keindahan hasil karya seni lukis sebagai hasil unit produksi yang

dipamerkan

D. Menumbuhkan rasa mencintai hasil karya seni lukis dengan

mengimplementasikan dalam berproses berkarya di sekolah dan berkomitmen

melestarikan seni budaya bangsa Indonesia

6. Dalam proses mewujudkan karya seni rupa 3 dimensi membutuhkan teknik yang tepat

dalam menerapkan prosedur yang sesuai dengan hasil karya seni patung yang pas

sehingga mampu mewujudkan sebuah karya seni patung yang memiliki artisti.

Prosedur membuat karya 3dimensi dengan teknik las caranya yang benar adalah…

A. Membuat karya seni dengan cara membuat cetakan terlebih dahulu

B. Menggabungkan bahan satu ke bahan yang lain dan merangkai menjadi bentuk

C. Mengamati dan membuat sketsa sesuai dengan objek yang dibuat
D. Menggabungkan semua bahan menjadi satu dan menuangkan kedalam

cetakan

7. Karya seni patung merupakan karya seni plastik atau plastic art dikarenakan patung

identik dengan sebuah cipta karya manusia yang meniru bentuk serta mempunyai

keindahan Dari pernyataan dibwah ini yang merupakan langkah – langkah membuat

karya seni patung yaitu :

A. Mengeksplorasi dan mengekspresikan dalam bentuk bahasa tubuh

B. Membuat sketsa, menentukan bahan, dan membuat bentuk

C. Mengamati, membuat sketsa, terang gelap, dan finishing

D. Mengamati, mengolah alat dan bahan, menerapkan teknik permainan

8. Karya seni dwimatra yang dibuat untuk mencurahkan ide/ gagasan dan emosi

sesorang dengan menggunakan teknik cetak sehingga membuat tulisan dengan cara

ditoreh atau digores. Dari uraian diatas dapat dipahami mengenai difinisi dari…

A. Seni patung

B. Seni grafis

C. Seni lukis

D. Seni instalasi

9. Dalam proses membuat seni grafis cetak tinggi membutuhkan alat dan bahan yang

mampu membantu dalam hal menerapkan ketrampilan sebuah karya seni grafis,

dengan berbagai macam lat seperti

1. Pensil, pisau cutter, woodcut , pahat, dan rooler

2. Kertas, pensil, gunting, cat air, dan tinta

3. Palet, kuas, pisau , pastel dan cat warna

4. Busir, mejaputar, pahat, dan sendok aduk

Dari bermacam alat diatas yang merupakan alat seni grafis cetak tinggi adalah …

A. 1

B. 3

C. 2

D. 4



MOHON DIBANTU KK BESERTA PENJELASAN

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.B seni terapa

2.A

3.C

4.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ritapuspitasari2706 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 18 Feb 23